Diluar Kota? Yuk Nonton Live Ummat Fest 2019 Disini


Luwuk Today, Makassar – Nonton Live Ummat Fest 2019. Wahdah Islamiyah menggelar event akbar Ummat Fest 2019, sebagai bagian dari ceremonial kegiatan Mukernas Wahdah Islamiyah yang dihelat Desember mendatang.
Selain mendapatkan support penuh dari Pemprov Sulawesi Selatan, ormas Wahdah Islamiyah yang telah memiliki puluhan ribu anggota tersebar di seluruh Indonesia tersebut juga mengundang tokoh-tokoh nasional, diantaranya KH. Abdullah Gymnastiar yang mengisi Tabligh Akbar pada sesi pembukaan bersama KH. Zaitun Rasmin.
Penasaran ingin mengikuti live online acara Ummat Fest 2019? Berikut informasi penting terkait acara Ummat Fest 2019.
🔴 [LIVE] UMMAT FEST 2019
Silahkan nonton live di Fanspage Wahdah TV
Klik untuk masuk ke Wahdah TV
🔹Opening Ceremony-Pembukaan & Sambutan [16.00-16.20]
â–ªBapak Walikota Makassar (Bapak Muh. Iqbal Suhaeb)
â–ªGubernur SUL-SEL (Bapak Nurdin Abdullah)
🔹TABLIGH AKBAR I [16.20 – 18.00]
â–ªK.H. Abdullah Gymnastiar
â–ªK.H. Muh. Zaitun Rasmin
🔹 Ishoma-Nasyid & Puisi
🔹 TABLIGH AKBAR II [20.00-21.00] ▪dr. Ihsan Jaya
â–ªUst. Syaibani Mujiono
Reporter dan Editor : Ihsan Laidi



